SCALING GIGI DI PUSKESMAS BOGOR

 

 

Scaling gigi di puskesmas bogor – Gigi yang sehat, indah, dan nafas sehat akan menunjang penampilan, lawan bicara senang, kepercayaan diri semakin tinggi. Untuk mendapatkan itu semua, ada dua komponen yang harus telaten dilakukan. Menjaga dari luar dan menjaga dari dalam. Penjagaan dari dalam berupa hidup sehat dan konsumsi makanan yang bergizi, sedangkan penjagaan dari luar adalah perawatan yang dilakukan secara mandiri di rumah ataupun dengan bantuan dokter di rumah sakit.

 

scaling gigi di puskesmas bogor

scaling gigi di puskesmas bogor

 

Beberapa penyakit pada gigi dan penyebabnya

Harga scaling gigi di puskesmas bogor – Ada beberapa penyakit yang sering menyerang gigi, dan jika dibiarkan terus menerus akan memperparah keadaan. Untuk mendapat penenganan yang tepat maka harus mengetahui macam-macam gejala penyakit gigi. Dilansir dari hellosehat.com ada beberapa macam penyakit gigi yang paling sering meyerang manusia:

  • Gigi berlubang. Gigi berlubang disebabkan oleh asam yang dihasilkan oleh bakteri yang berkembang biak dalam mulut yang menyebabkan pengikisan lapisan gigi sehingga gigi berlubang. Makanan manis akan memperparah lubang gigi, dikarenakan gula yang menempel pada permukaan gigi berubah menjadi bakteri. Dan bakteri semakin banyak akan memproduksi asam yang semakin banyak pula. Gigi berlubang dapat menyebabkan nyeri, infeksi, hingga kehilangan gigi.
  • Periodontis atau penyakit gusi. Periodontis adalah perdangan gusi yang parah menyebabkan rusaknya jaringan lunak dan tulang penyngga gigi. Peradangan gusi ini dapat membuat gigi tanggal, selain itu bakteri dalam jaringan gusi dapat masukke aliran darah dan menyerang organ dalam seperti paru-paru, dan jantung. Peraddangan gusi ditandai dengan gusi bengkak berwarna merah keunguan dan akan terasa sakit jika tersentuh sertamunculnya rongga dan bernanah di antara gusi dan gigi disertai nafas menjadi bau, periodontis ada dua macam: periodontis kronis perkembangannya lama bahkan menahun dan tipe ini paling sering menyerang. Kedua adalah periodontis agresif biasanya menyerang anak-anak atau awal masa dewasa.
  • Gingivitis adalah inflamasi pada gusi dengan gejala gusi bengkak, berdara, dan nafas bau. Penyakit ini bersifat ringan namun jika dibiarkan akan semakin parah. Gingivitis disebabkan oleh kurangnya kebersihan gigi dan mulut.
  • Plak gigi. Plak gigi adalah kotoran yang disebabkan sisa mkanan yang menempel pada permukaan gigi. Plak gigi akan berubah warna dari kuning menjadi hitam dan mengeras. Jika dibiarkan plak gigi akan membusukkan gigi dan menimbulkan bau pada mulut.
  • Erosi gigi. Erosi gigi adalah terkikisnya email yang melindungi jaringan dentin gigi diakibatkan asam yang menempel pada permukaan gigi. Hal ini menyebabkan gigi lebih seensitif.
  • Maloklusi adalah susunan gigi atau rahang tidak sejajar, yang menyebabkan gigi tumbuh berantakan. Maloklusi tidak berbahaya, namun menggganggu penampilan. Namun bila susunan gigi yang berantakan sampai menyebabkan sulitnya berbicara, mengunyah dan menimbulkan rasa nyeri sekitar rahang.
  • Gigi sensitive. Gigi sensitif disebaabkan oleh lapisan dentin yang terkikis. Gigi sensitive ditandai dengan rasa ngilu saatmenikmati makanan atau minuman dengan suhu dingin atau panas. Terkadang gigi sensitive adalah tanda adanya masalah yang lebih serius pada gigi.

 

jasa scaling gigi di puskesmas bogor

jasa scaling gigi di puskesmas bogor

 

Scalling gigi

Dilansir dari www.halodoc.com scalling gigi adalah prosedur pembersihan gigi dari plak atau karang gigi  yang menemplek pada permukaan gigi dengan menggunakan alat bernama ultrasonic scaler. Plak atau karang gigi biasanya timbul karena sisa-sisa makanan pada permukaan gigi yang tidak segera dibersihkan. Pplak atau karang gigi awalnya berwarna kekuningan dan jika terus dibiarkan akan berwarna kecoklatan sampai pada akhirnya berwarna kehitaman. Karang gigi akan menimbulkan berbagai macam penyakit jika terus dibiarkan. Biasanya dokter akan mengambil tindakan jika pasien mengalami peradangan, pembengkakan, pendarahan pada gigi dan gusi.  Untuk melakukan scalling pertama-tama akan memeriksa keadaan  rongga mulut dari gigi sampai gusi secara detil. Selanjutnya akan diambil tindakan membersihkan karang gigi dengan menggunakan alat khusus. Setelah membesihkan karang gigi, dokter akan membersihkan noda –noda yang ada di rongga mulut. Dan palinng akhir dokter akan menyikat gigi pasien dengan menggunakan sikat gigi khusus. Prosedur scalling gigi biasanya dilakukan dari 30 -60 menit tergantung pada tebal tipisnya karang gigi dan kesulitannya. Tebal tipisnya karang gigi biasanya disebabkan oleh beberapa factor diantaranya: kesehatan dan kebersihan daerah rongga mulut, konsumsi makanan yang kurang sehat, kebiasaan merokok, semakin bertambahnya usia, riwayat tindakan kesehatan, dan kondisi medis lainnya yang berpengaruh. Tindakan scalling gigi dianjurkan untuk dilakukan dua kali dalam setahun bahkan lebih terantung kondisi.

Dilansir dari harga.web.id harga scalling gigi di puskesms dimulai dari Rp 100.000 sampai Rp 150.000 sampai lebih tergantung kesulitn. Berbed dengn biaya calling gigi di rumah sakit dimulai dari Rp 250. 000 sampai Rp 500.000  bisa lebih tergantung tingkat kesulitan sedangkan scalling gigi di klinik swasta dibanderol dengan harga Rp 400.000. Scalling gigi di puskesmas dengan kepemilikan BPJS kesehatan akan mendapatkan satu kali bebas biaya dalam setahun. Harga tersebut belum termasuk biayaa penebusan obat, karena biasanya dokter akan memberi resep obt untuk meredakan nyeri pada gigi setelah melakuakan scalling. Tidak ada patokan pasti untuk biaya scalling gigi namun alangkah lebih baiknya jika scalling gigi dilakukan dua kali sethun bahkan lebih untuk susunan gigi yng kurang rapi seperti gigig yang bertumpuk bisa dilakukan tiga kali scalling dalam setahun.

Menjaga kesehatan gigi dan mulut

Dilansir dari www.halodoc.com ada beberapa hal yang harus diperhatikan untuk menjaga agar gigi tetap sehat diantaranya:

  • Menyikat gigi dua kali sehari. Untuk mencegah timbulnya plak gigi maka setidaknya dilakukan sikat gigi dua kali dalam sehari pagi setelah sarapaan dan malam sebelum tidur. Menyikat gigi tidak boleh asal-asalan dengan gerakan lembut memutar dari ujung ke ujung.
  • Membersihkan permukaan lidah. Plak tidak hanya tumbuh di permukaan gigi namun juga ada pada permukaan lidah, bil dibirkan akan menyebabkan nafas jadi bau dan menimbulkan penyakit lainnya.
  • Gunakan pasta gigi mengandung fluoride. Pasta gigi mengandung fluoride bermnfaat untuk menjga pertahanan utama terhadap kerusakan gigi. Fluoride dapat membunuh kumn penyebb pembusukan pada gigi.
  • Gunakan benag gigi sekali dalam sehari. Pemakaian benang gigi tidak hanya bermanfaat untuk membersihkan sisa makanan yang ada di sela-sela gigi namun juga merangsang gusi, mengurangi plak dan meredakan peradangan. Dianjurkan untuk menggunakan benang gigi satu kali dalam setahun.
  • Gunakan obat kumur. Obat kumur membantu menjaga kesehatan gigi dengan tiga cara: pertama mengurangi jumlah asam dalam mulut, membersihkan area-area yang sulit terkena sikat gigi dan mengembalikan mineralisasi gigi.
  • Banyak minum air putih. Selain untuk menghilangkan dahaga, air putih membantu membunuh bakteri yang ada di permukaan gigi akibat dari sisa-sisa makanan dan minuman. Maka dari itu lebih baiknya selalu minum air setelah makan terlebih yang mengandung asam.
  • Mengendalikan penyakit bawaan. Penyakit diabetes akan berefek pada komplikasi pada gusi, maka jika berhasil mengendalikan penyakit diabetes otomatis juga bisa mengendalikan penyakit pada gigi dan gusi.

 

Global Estetik Cabang Bogor di

Jl.KS Tubun No.19

Kelurahan Cibuluh, Kecamatan Bogor Utara, 

Kota Bogor.16151,Sebelah Toko Herbal Nabawi (Persis diseberang Pintu Keluar Informa Bogor)

Telpon Klinik: 0857-7145-2584

https://wa.me/6285771452584

Buka senin s/d minggu jam 09.00 – 20.00 

Rute Google Maps

https://www.google.com/maps/dir//Jl.+K+S+Tubun+No.19,+RT.03%2FRW.02,+Cibuluh,+Kec.+Bogor+Utara,+Kota+Bogor,+Jawa+Barat+16151/@-6.5668256,106.8074394,17z/data=!4m8!4m7!1m0!1m5!1m1!1s0x2e69c4227acab565:0x6dc5a7b05f66cd66!2m2!1d106.8096281!2d-6.5668256

Untuk Cek Daftar Harga,Harga Promo dan Reservasi Cabang yg di pilih, Silahkan Klik Link di bawah ini, tks

https://linktr.ee/globalestetik

Kotak Bogor – https://globalestetik.com/kota-bogor/

 

Penulis oleh Drg. Arnof