Klinik IPL Acne

globalestetik.comKecantikan merupakan salah satu hal yang diidam-idamkan oleh banyak orang selain kesehatan. Akan lebih baik lagi apabila kecantikan dan kesehatan sekaligus anda dapatkan. Sebuah klinik perawatan kecantikan merupakan salah satu tempat tujuan bagi kaum hawa maupun kaum adam dalam melakukan perawatan kulit mereka dikarenakan dapat memberikan hasil yang cenderung nyata, seperti halnya kulit sehat, bersih, serta glowing atau cerah.

Saat ini, apabila anda ingin mencari klinik perawatan kulit terlengkap di area Bogor tidaklah sulit. Hal tersebut dikarenakan sebuah klinik perawatan kulit sudah ada di setiap titik dan biasanya akan menawarkan fasilitas perawatan yang cukup lengkap. Kini, anda tidak perlu lagi repot untuk membeli banyak produk pelembap dan moisturizer yang informasinya dapat menjanjikan kulit sehat, akan tetapi belum terbukti secara maksimal.   

Klinik IPL Acne

Klinik IPL Acne

Sudah Kenal Dengan Treatment IPL?

Klinik IPL Acne – Bagi anda yang belum tahu apa itu treatment IPL, simak penjelasan berikut ini. Treatment IPL merupakan salah satu terapi dalam perawatan kulit yang cenderung memanfaatkan cahaya lampu xenon. Selanjutnya, cahaya lampu tersebut akan digunakan dalam gelombang berintensitas tinggi guna memperbaiki masalah pada kulit, terutama kulit wajah, diantara seperti noda hitam akibat penuaan, adanya garis wajah serta kerutan, merontokkan bulu, menghilangkan bekas luka, serta dapat mengatasi permasalah jerawat. Kebanyakan orang akan menganggap bahwa treatment IPL ini sama halnya dengan terapi laser. Namun, faktanya adalah tidak demikian karena kedua treatment tersebut memiliki prosedur dan alat yang berbeda. 

 

Treatment IPL Acne Cocok Mengatasi Jerawat

Klinik IPL Acne – Beberapa orang biasanya akan lebih nyaman dengan menggunakan obat penghilang jerawat sebagai alternative cara guna mengatasi masalah jerawat yang dialami. Akan tetapi, tidak sedikit juga yang telah mencoba berbagai macam treatment untuk mengatasi masalah kulit mereka, seperti misalnya treatment IPL Acne.

Treatment ini sebenarnya termasuk dalam tindakan pengobatan jerawat yang relatif aman dan efektif, dan tentunya dengan sedikit efek samping yang ditimbulkan. Pasalnya, treatment IPL Acne sendiri bisa mengeringkan jerawat dengan cara membunuh bakteri penyebab munculnya jerawat dan mengobati peradangannya.

 

Apakah Yang Terjadi Pasca Treatment IPL Acne?

Klinik IPL Acne – Durasi prosedur pada treatment IPL biasanya akan berlangsung sekitar 20-30 menit, hal tersebut tergantung dari luas area yang dilakukan tindakan. Nah, supaya anda dapat mendapatkan hasil yang maksimal, biasanya dokter akan menganjurkan untuk melakukan treatment IPL sebanyak lebih dari sekali, yaitu dapat anda lakukan sekitar 3–6 kali.

Bagi anda yang masih pertama melakukan treatment tersebut, nantinya mungkin anda akan melihat perbedaan yang cukup drastis, baik dari kondisi maupun warna kulit anda. Akan tetapi, hal tersebut akan terjadi setelah adanya beberapa sesi dilakukan untuk menyempurnakan dan meremajakan kulit. Treatment IPL Acne sendiri merupakan perawatan yang membutuhkan adanya ketelatenan supaya mendapatkan hasil yang optimal dan kulit akan terbebas dari jerawat.

Hal yang juga penting untuk anda ketahui adalah kelebihan lain dari treatment IPL Acne, yaitu dapat membantu mengurangi kemerahan yang ada pada kulit di sekitar lokasi jerawat dan bekas jerawat. Selain itu, treatment IPL Acne juga diklaim dapat mengecilkan ukuran pada kelenjar minyak, sehingga produksi minyak (sebum) pada kulit akan berkurang. Hasilnya, pori-pori wajah anda tidak akan kembali tersumbat akibat dari penumpukan sel kulit mati dan minyak berlebih. 

 

Efek Samping Treatment IPL Acne

Klinik IPL Acne – Meskipun treatment ini telah diklaim aman dan efektif dalam mengatasi wajah yang berjerawat ringan maupun sedang, treatment tersebut tentunya juga memiliki beberapa efek samping, rasa nyeri yang timbul pada sesi pengobatan, kemerahan pada kulit, kulit cenderung lebih sensitif terhadap paparan sinar matahari,

Pigmen kulit mendapat terlalu banyak energi cahaya dan melepuh (jarang terjadi), sel pigmen kulit rusak menyebabkan adanya bercak kulit yang lebih gelap ataupun pucat, rambut rontok, Muncul memar pada 10% pasien yang telah menjalani treatment ini.

Anda akan disarankan untuk mencuci muka terutama dengan air dingin selama beberapa hari pertama setelah treatment apabila kulit anda terasa lebih sensitif dan sakit. Anda dapat menghubungi klinik kecantikan terpercaya disekitar tempat tinggal anda guna mendapatkan solusi yang tepat.

 

Rekomendasi Klinik Kecantikan Treatment IPL Acne Sekitar Bogor – Klinik Global Estetik 

Klinik IPL Acne – Di kota Bogor dan sekitarnya, anda dapat menemukan banyak pilihan klinik treatment kulit terlengkap sesuai kebutuhan anda. Salah satunya yang direkomendasikan ialah Klinik Global Estetik. Klinik kecantikan yang terletak di Jl. Margonda Raya No. 26 ini membuka prakteknya setiap hari. Anda dapat memilih berbagai macam jenis treatment wajah dan treatment kesehatan gigi yang anda butuhkan. Beberapa treatment wajah guna menghilangkan masalah flek hitam, jerawat, dan kerutan pada wajah dapat dilakukan di klinik ini. Treatment menghilangkan bulu, mengencangkan kulit, mengikis lemak pada area wajah juga tersedia di klinik ini. 

 

 

 

Klinik Kecantikan Global Estetik Hubungi https://wa.me/6285771452584