DOKTER GIGI TERDEKAT BOGOR
Dokter gigi terdekat bogor – Gigi merupakan bagian dari tubuh yang mempunyai fungsi penting dalam hal proses pencernaan makanan. Untuk itu, kita sangat dianjurkan untuk merawat gigi. Langkah ini diambil agar kita sadar akan pentingnya menjaga gigi. Jika gigi kita sehat, maka aktifitas pencernaan pun akan lebih enak.
Selain disuruh untuk menjaga dan merawat gigi supaya rapi dan sehat. Gigi juga identik dengan penampilan seseorang. Apabila giginya rapi dan terlihat sehat, biasanya pribadi yang mempunyai gigi lebih percaya diri dalam menjalani aktifitas sehari-hari. Menjalin komunikasi kepada orang lain pun lebih percaya diri dan lebih nyaman. Untuk itu, bagian tubuh kita yang bernama gigi merupakan salah satu kunci kepercayaan dan kenyamanan kita saat menjalani public speaking terhadap orang lain.
Klinik gigi terdekat bogor – Orang yang memiliki gigi yang rapi dan bersih, bagi orang yang memandang akan lebih merasa lebih nyaman dan enak untuk diajak ngobrol, baik dalam urusan pekerjaan; urusan akademik; urusan ekonomi; urusan mengenai isu sosial; urusan kenegaraan; bahkan sampai dengan urusan pribadi. Orang yang memiliki gigi rapi dan bersih akan selalu memancarkan aura positif yang lebih, ketimbang orang yang tidak menjaga kesehatan dan kerapian giginya. Karena dalam realitasnya, orang yang memiliki gigi yang rapi dan sehat, akan lebih terlihat menawan daripada orang yang tidak begitu memperhatikan kesehatan dan penampilan giginya.
Menjaga gigi dari mulai memperhatikan kesehatan dan perawatannya, tidak bisa dikerjakan oleh sembarangan orang atau sembarangan ahli. Mungkin, kita memahami bahwa merawat gigi secara umum hanya dengan menggosok gigi dipagi hari dan malam hari sebelum tidur, menghindari makanan yang terlalu panas dan terlalu dingin untuk dikonsumsi, dan ataupun terlalu banyak mengkonsumsi makanan atau minuman yang mengandung gula begitu tinggi. Dilain pengetahuan perawatan gigi secara awam seperti yang telah disampaikan, kita juga perlu melakukan konsultasi kepada spesialis dokter gigi. Konsultasi bisa dilakukan diklinik dokter gigi ataupun dirumah sakit terdekat yang juga menyediakan penanganan spesialis keluhan masalah-masalah seputar dengan gigi.
Rekomendasi Dokter Gigi Terdekat di Wilayah Bogor
Diseluruh penjuru dunia, pasti kita akan menemukan dokter gigi. Baik itu jaraknya dekat maupun jauh, tak ada bedanya dengan wilayah Bogor. Kita pasti akan menemukan dokter gigi untuk melakukan perawatan gigi agar menjadi gigi yang sehat dan terawat. Baik perawatannya dilakukan secara intens maupun hanya sekedar konsultasi bisa. Mari simak daftar rekomendasi dokter gigi yang bisa kita kunjungi:
1. Janny Budiwaty
Selanjutnya, mimin merekomendasikan untuk kalian yang tinggal disekitar Pabaton, kecamatan Bogor Tengah. Kalian bisa langsung datang ke tempat drg. Janny Budiwaty, yang beralamatkan di jl. Pengadilan no. 41, RT.05/RW. 03, Pabaton, Kec. Bogor Tengah, Bogor.
Beliau ini khusus melayani spesialis keluhan pada bagian partial/complete dentures fixing, pemolesan gigi, pemeriksaan gigi, pembersihan gigi, tooth extraction, pemutihan gigi maupun perawatan gigi yang sudah keropos dan hendak ditembel.
Dalam dunia kedokteran gigi, dokter Janny sudah sangat begitu hapal dan paham mengenai keluh kesah para calon pasiennya. Beliau ini sudah lama berkecimpung didunia kedokteran gigi, karena beliau sudah berpengalaman pada spesialis bidang orthodonty kurang lebih selama 29 tahun.
Untuk jam buka atau jam pelayanan, kalian bisa menghubungi nomer yang sudah dicantumkan dibawah ini:
No. telpon: (0251)8381909
Nomer ini disediakan agar para pasien sebelum hendak konsultasi bisa menghubungi terlebih dahulu. Hal ini dikhawatirkan agar tidak ada tabrakan jam kerjanya dokter Janny, karena beliau belum mencantumkan jam praktik konsultasi.
2. drg. Nadia
Adapun di daerah Pasir Jaya, di wilayah Bogor Barat. Kalian bisa mengunjungi tempat praktik dokter gigi punyanya dr. Nadiah, yang berlokasi di wilayah Pasir Jaya, Bogor Barat, Bogor yang ada di jl. Pancasan no. 80. Beliau sudah membidangi di dunia dokter gigi selama 12 tahun lamanya. Tentunya pengalaman beliau ini amat sangatlah membanggakan. Jika kalian hendak melakukan pemeriksaan gigi, beliau biasanya mulai buka praktik jam 08.00 sampai dengan jam 12.00 WIB dan mulai jam 17.00 sore hingga jam 20.00 WIB.
Beliau ini juga merupakan bagian dari Persatuan Dokter Gigi Indonesia atau kita bisa menyebut dengan istilah PDGI. selama 12 tahun menangani urusan gigi, beliau sangat ahli pada bagian pemutihan gigi, mencabut gigi, membersihkan gigi, periksa masalah seputar gigi, Presurgical Orthodontics, serta memoles gigi.
3. drg. Rita Ismu
Untuk kalian yang ingin merawat gigi dan bertempat tinggal disekitaran Ciparigi, Bogor, kalian bisa datang ke tempat drg. Rita Ismu.
Tempat praktik beliau berada di Villa Bogor Indah F2/4, Kedung Halang, Bogor. Untuk masalah jam praktik, beliau biasa buka praktik pada hari senin sampai hari jum’at, pada jam praktik 15.00 sampai 17.00 WIB. Namun jika ingin lebih praktis dan efisien, kalian bisa mengajukan janji terlebih dahulu agar saat melaksanakan konsultasi sewaktu-waktu bisa langsung ketemu atau bisa dialihkan pada waktu yang telah disepakati bersama. Karena tidak enak juga, jika sebelumnya tidak ada janji dan kalian sudah datang ke tempat praktik. Ternyata tidak sesuai dengan ekspetasi kalian, baik karena pasien penuh atau beliau dokter Rita tidak sedang berada ditempat.
Selama 22 tahun, beliau ini sudah berpengalaman dan biasa menangani pasien yang mempunyai keluhan masalah: tooth extraction, gigi berlubang, ingin memoles gigi, membersihkan gigi, maupun sekedar hendak memeriksakan gigi. Pokonya beliau ini bisa jadi tempat rujukan, untuk kalian yang berada didaerah sekitar Kedung Halang. Pokoknya jangan khawatir, beliau sudah berpengalaman dibidangnya. Yuks segera buat perjanjian dan adakan konsultasi sedini mungkin untuk masalah gigi kalian.
4. Tjang Riyanto C
Jika kalian berada didekat wilayah Batutulis, Bogor. Kalian bisa langsung datang ke tempat praktik dari dr. Tjang. Alamat tempat praktiknya di wilayah Batutulis, Bogor, jl. Siliwangi no. 146, 03/01. Kalian juga bisa tanya ke warga sekitar, karena beliau cukup terkenal diwilayah tersebeut.
Beliau dr. Tjang biasa membuka praktik ditempatnya pada hari senin sampai dengan hari jum’at pada jam 14.00 WIB sampai dengan jam 18.00 WIB.
Ditempat ini kalian jangan khawatir, karena tempat ini peralatannya sangatlah canggih-canggih dan para staf pekerjanya sangatlah bisa dihandalkan. Eits, sebelum kesini kalian juga bisa mengecek masalah harga untuk sekedar konsultasi. Mengingat ada kualitas ada harga yang perlu dibayar. Yah betul, karena ditempat ini pelayanan dan kenyaman serta kelengkapan alat kesehatan gigi sangatlah diperhatikan. Jadi wajarlah, jika ingin pergi kesini kita perlu mempersiapkan anggaran yang cukup mencolok. Tentunya hal ini dilakukan demi kesehatan dan kenyamanan pada gigi kalian juga.
Begitulan ulasan yang bisa mimin sampaikan mengenai rekomendasi beberapa tempat yang bisa dijadikan konsultasi atau tempat perawatan gigi, untuk masalah-masalah atau keluh kesah seputar gigi anda. Semoga bermanfaat informasinya.
Global Estetik Cabang Bogor di
Jl.KSTubun No.19
Kelurahan Cibuluh, Kecamatan Bogor Utara,
Kota Bogor.16151,Sebelah Toko Herbal Nabawi (Persis diseberang Pintu Keluar Informa Bogor)
Telpon Klinik: 0857-7145-2584
Buka senin s/d minggu jam 09.00 – 20.00
Rute Google Maps
Untuk Cek Daftar Harga,Harga Promo dan Reservasi Cabang yg di pilih, Silahkan Klik Link di bawah ini, tks
https://linktr.ee/globalestetik
Kotak Bogor – https://globalestetik.com/kota-bogor/
Penulis oleh Drg. Arnof
Komentar Terbaru